Sistem Monitoring Gas Amonia Pada Peternakan Ayam Berbasis Arduino Mega 2560 R3

Zaidir Jamal, Adi Sapto Raharjo

Abstract


Kadar gas amonia pada peternakan ayam naik karena suhu yang tidak ideal. Kenaikan kadar gas amonia yang tidak diketahui merupakan permasalahan karena pemilik atau pengelola tidak dapat memonitoring. Ambang batas maksimal untuk kadar gas amonia yaitu 20 PPM (Pert Per Million). Dari permasalahan tersebut dirancangnya sistem monitoring kadar gas amonia dengan sensor MQ-135 untuk mendeteksi kadar gas amonia dan sensor DHT11 untuk mendeteksi suhu ruangan kandang ayam. Hasil pembacaan sensor gas dan sensor suhu diproses oleh mikrokontrolear. Sistem juga menyimpan kadar gas amonia yang terdeteksi kedalam basis data pada aplikasi monitoring setiap menit serta dapat dicetak dalam format excel.  Pengujian menunjukkan kadar gas amonia dapat dideteksi dan aplikasi monitoring dapat menyimpan data dalam setiap menitnya. Kadar gas amonia dan suhu juga ditampilkan pada layar LCD 16x4.  

Kata kunci : sensor, mikrokontroler, basis data, aplikasi monitoring.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Prosiding Seminar Nasional Darmajaya is abstracting and indexing in the following databases:


PROSIDING SEMINAR NASIONAL DARMAJAYA

Diatur Oleh: Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Diterbitkan Oleh: IIB Darmajaya
Alamat: Jl. Z.A. Pagar Alam No. 93 Gedong Meneng, Bandar Lampung Lampung
Website: jurnal.darmajaya.ac.id

E-mail: ProsidingSemnasDJ@darmajaya.ac.id